Pertama siapkan dulu bahan-bahannya.
Potonglah kain flanel sesuai pola ya, ada 3 pola potongan disini, punggung, perut, bagian bawah+untuk telingan dan ekornya ( ada di bawah postingan ini ).
Setelah anda potong, ikuti langkah dibawah ini untuk proses menjahit pola dan membentuk boneka flanel tikus-nya.
Nah, untuk membuat ekor tikusnya, seperti gambar dibawah
Setelah langkah-langkah diatas selesai, maka boneka flanel tikusnya akan seperti ini
Dari proses ini, kita akan memulai memasukkan bahan isian-nya dengan menggunakan dakron.
Untuk proses menjahit telinga dan detail boneka flanel tikus ini bisa anda ikuti gambar dibawah
Dan akhirnya jadi deh.....